Rabu, 11 Maret 2015

Penyakit Herpes

Apa itu Penyakit Herpes?

Herpes adalah penyakit yang disebabkan oleh virus anggota famili Hepertoviridae. Apabila seseorang menderita penyakit ini maka akan terlihat ruam bintik bintik merah nanah yang berkelompok. Virus ini kebanyakan menyerang bagian kulit dan juga selapiut lendir. Walaupun begitu virus ini juga ada yang khusus menyerang pada alat kelamin dan juga membran mukus dimulut dan bibir. Apabila terkena. Penyakit menimbulkan rasa sakit dan panas pada daerah yang diserang. Bagi seseorang yang menderita penyakit herpes, penyakitnya bisa kambuh kapan saja terutama pada saat kondisi imun menurun dan dalam keadaan stress berat.
Penyebab Herpes
Gambar Herpes

Jenis - jenis Penyakit Herpes

Herpes terbagi menjadi 2 jenis, yaitu herpes simplex dan herpes zoster.
1. Herpes Zoster
Herpe Zoster adalah penyakit herpes yang menyerang seluruh permukaan kulit. Biasanya pada daerah badan. Herpes ini merupakan herpes yang paling banyak diderita oleh pasien dibandingkan herpes simpleks. Virus yang menyebabkan seseorang tekena penyakit herpes zoster adalah Varicella Zooster. Pada saat seseorang menderita penyakit ini maka akan terlihat gejala yang mirip seperti cacar air.
2. Herpes Simplex
Herpes simplex, simpleks atau sering disut juga Herpes Genitalis adalah cacar herpes yang hanya menyerang daerah bibir, mulut dan juga pada alat kelamin. Herpes ini merupakan herpes yang sangat sulit untuk disembuhkan. Selain itu, penderita juga bisa sembuh dan kambuh lagi kapanpun. Seseorang yang terkena penykit ini bisa disebabkan oleh hubungan seks yang tidak wajar.

0 komentar:

Posting Komentar