SOAL GEOGRAFI
a.
delta,dataran
banjir, dan ngarai
b.
ngarai,
delta dan dataran alluvial
c.
dataran
banjir, meander, dan delta
d.
dataran
alluvial, delta dan tanggul alam
2. Lihatlah gambar berikut!
Pola
aliran di atas disebut pola aliran ....
a. radial sentrifugal
b. radial sentripetal
c. rectangular
d. trelis
e. anular
3. sebelah timur Canada merupakan
daerah pertemuan arus teluk atau Gulfstream dengan arus ....
a.
canary
b.
bebguela
c.
kurosia
d.
labrador
e.
oyashio
4. perhatikan pernyataan berikut!
1.
Klimatik,
edafik, dan fisiografis
2.
Manusia,
hewan, dan tumbuhan
3.
Curah
hujan, suhu, dan kelembaban
4.
Tanah,
relief, dan tumbuhan
5.
Manusia,
iklim, fisiografis
Faktor lingkungan abiotik yang
mempengaruhi persebaran flora dan fauna adalah nomor ....
a.
1
dan 2
b.
1
dan 3
c.
2
dan 5
d.
3
dan 4
e.
3
dan 5
5. Di Indonesia banyak dijumpai
hutan sabana yaitu di wilayah ....
a.
Jawa
Tengah, Jawa Barat, dan Jawa Timur
b.
Sumatera
Barat, Sumatera Selatan, dan Jawa Barat
c.
Jawa
Timur, Nusa Tenggara, dan Nusa Tenggara Barat
d.
Kalimantan
Barat, Kalimantan Tengah, dan Kalimantan Selatan
e.
Sulawesi
Selatan, Maluku, dan Papua
6. Jenis-jenis fauna di Indonesia
bagian timur adalah ....
a.
gajah,
harimau, babi rusa
b.
komodo,
anoa, tapir
c.
babi
rusa, kiwi, cendrawasih
d.
badak
bercula, harimau, gajah
e.
cendrawasih,
kanguru, kakatua
7. Sensus yang dikenakan kepada
penduduk yang benar-benar bertempat tinggal di wilayah tersebut disebut sensus
....
a.
de
facto
b.
de
jure
c.
house
holder
d.
canvasser
e.
terbuka
8. Perhatikan tabel kependudukan di
suatu wilayah berikut :
Usia
|
Jumlah
penduduk
|
0-14
th
|
6.520
|
15-64
th
|
9.700
jiwa
|
>
65 th
|
2.380
jiwa
|
Dari
tabel di atas, angka rasio ketergantungan sebesar ....
a.
108,98
b.
91,9175
c.
73,25
d.
67,22
e.
24,56
9. Perhatikan pernyataan berikut :
1.
Sebagian
besar pendidik berusia muda
2.
Angka
kelahiran lebih keil dari pada angka kematian
3.
Beban
tanggungan tinggi
4.
Angka
kelahiran lebih besar
Ciri-ciri struktur piramida
penduduk muda terdapat pada nomor ....
a.
6,
5, 4, 5
b.
5,
4, 3, 2
c.
6,
4, 3, 1
d.
4,
3, 2, 1
e.
6,
5, 2, 1
10. Jumlah di kabupaten Singodimejo pada
tahun 2010 sejumlah 2.500.000 jiwa. Penduduk pria sejumlah 1.100.000 jiwa. Maka
sex ratio penduduk di kabupaten tersebut adalah ....
a.
44,00 d. 78,57
b.
56,00 e. 27,27
c.
61,73
0 komentar:
Posting Komentar